72 articles Fiqih Kesehatan

Persalinan Oleh Dokter Laki-laki

Deskripsi masalah: Penurunan Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB) telah diupayakan dalam waktu yang cukup lama, namun data dari dinas kesehatan provinsi jawa tengah menunjukkan bahwa Angka Kematian Bayi (AKB) di provinsi ini sampai akhir tahun 2010 masih cukup tinggi, yaitu 104,97 / 100.000 Angka Kelahiran Hidup (AKH). Berdasarkan pengalaman di lapangan,…

Sebarkan Kebaikan Sekarang

3391. HADITS SEPUTAR “HABBATUS SAUDA” (JINTEN HITAM)

PERTANYAAN : > Muhammad Ilham Al Fhatih Mohon pnjlasan tntang hadist obat habbatussauda..? JAWABAN : > Mas Hamzah Hadis habbatus sauda’ ada di shohih bukhory : 5255 – حَدَّثَنَا عَبْدُ اللَّهِ بْنُ أَبِي شَيْبَةَ حَدَّثَنَا عُبَيْدُ اللَّهِ حَدَّثَنَا إِسْرَائِيلُ عَنْ مَنْصُورٍ عَنْ خَالِدِ بْنِ سَعْدٍ قَالَ : خَرَجْنَا وَمَعَنَا غَالِبُ بْنُ أَبْجَرَ فَمَرِضَ فِي الطَّرِيقِ فَقَدِمْنَا…

Sebarkan Kebaikan Sekarang

3256. HUKUM MENJUAL ANGGOTA TUBUH SEPERTI GINJAL

PERTANYAAN Ki Ageng Bejo Assalaamu’alaikum wr.wb. Bagaimanakah hukumnya menjual anggota tubuh ??? Terimakasih.Salam Hormat JAWABAN HARAM mendonorkan anggota badan kepada orang lain yang membutuhkannya. Namun syeikh Wahbah Zuhaili (ulama kontemporer) menyatakan : Boleh mendonorkan anggota tubuh bila untuk menghilangkan kebahayaan seperti untuk memperbaiki cacat atau untuk menghilangkan keburukan yang menyebabkan kesengsaraan atau petaka pada jiwa atau anggota badan…

Sebarkan Kebaikan Sekarang

2897. HUKUM OPERASI GANTI KELAMIN

PERTANYAAN : Fayly Ultras MadridistaAssalamualaikum warahmatullah wabarakatuh. Mau tanya lagi. Apa hukumnya ketika seseorang melakukan operasi kelamin. Perempuan operasi kelamin menjadi lelaki, dan sebaliknya. JAWABAN : > Syifa Al’hasanah Haram hukumnya merubah kelamin, lihat lubabut ta’wil : {وَلامُرَنَّهُمْ فَلَيُغَيِّرُنَّ خَلْقَ ٱللَّهِۚ} قال ابن عباس يعني دين وتغيير الله هو تحليل الحرام وتحريم الحلال وقيل تغيير خلق الله…

Sebarkan Kebaikan Sekarang

2880. DOKTER GAGAL MENANGANI PASIEN, APAKAH TERMASUK PEMBUNUHAN

PERTANYAAN : Swara Angin AnginAssalamua-laikum…mas nenk..Nderek takon”apakah seorang dokter ketika mendapat kegagalan dalam meng “oprasi” pasiennya sehingga mengakibatkan kematian itu termasuk pembunuhan” ? JAWABAN : Syifa Al’hasanah Wa’alaikumussalaam, mau ikut berpendapat namun mohon diluruskan jika terdapat ada kalimat yang kurang tepat/salah. Hukumnya ditafshil, sebagai berikut:1. jika Dokter yang belum ahli ketika ia mengobati pasienya lalu terjadi…

Sebarkan Kebaikan Sekarang

2853. HUKUM MENJENGUK ORANG SAKIT DENGAN MEMBAWA BUAH ATAU BUNGA

PERTANYAAN : Dínell Sii Péncari SurgaMuAssalammualaikum, bagaimana adab seorang yang hendak menjenguk orang yang sedang sakit…??? bolehkah membawa sesuatu berupa buah-buahan atau makanan ? Terimakasih. JAWABAN : > Mazz Rofii Wa’alaikumussalaam, boleh bahkan hukumnya bisa sunnat, shodakoh itu > Ical Rizaldysantrialit  قال بعض الأئمة ويستصحب معه ما يستروح به كريحان اوفاكهة…ا.هـ الفوائد المكيه ص 151 Sebagai…

Sebarkan Kebaikan Sekarang

2845. HUKUM OPERASI PLASTIK

PERTANYAAN : Ta’in Mau tanya perihal operasi plastik dalam hukum Islam… JAWABAN : > Awan As-Safaritiyy Asy-syaikheriyy  Raden Mas LeyehLeyeh Hasil Bahtsul Masail PWNU Jatim 1986 di PP. Asembagus Situbondo Bagaimana hukumnya operasi plastik di wajah? Dan Sahkah wudlunya? Jawab : Operasi plastic pada wajah termasuk katagori تغيير خلق الله (merubah ciptaan Allah) yang dilarang…

Sebarkan Kebaikan Sekarang

2844. HUKUM OPERASI KEPERAWANAN [ MENGEMBALIKAN SELAPUT DARA MENJADI PERAWAN KEMBALI ]

PERTANYAAN : Kuntari Nisa’ul MarisaAssalamu’alaikum…wr.wbSalam ukuah islamiah tuk Akhy and Ukhty at Padepokan PISS-KTBMau ngantar titipan dari sahabat di Ettringen, Germany, tentang OPERASI KEPERAWANAN Dengan tujuan :1. Menutup aib krn gadis bukan perawan2. Membuang masalalu yg kelam3. Membahagiakan calon suaminya nantiPertanyaan:Hukum’nya apa yach kl dah terdokumen MOHON TANGAN DERMAWANYA… Matur sembah nuwun… Sesudah or sebelum’nya…

Sebarkan Kebaikan Sekarang

2763. JIKA KULIT PRIA DIOPERASI DIGANTI KULIT WANITA

PERTANYAAN : Muhammad Ahyad Assalaamu’alaikum wr.wb. Wah maaf sahabat PISS -KTB semuanya… maw nanya nih : 1. Bagaimana hukumnya operasi kulit wajah laki-laki diganti dengan kulit wanita ?? 2. Hukum auratnya gimana ?? 3. Hukum batal wudunya gimana ?? mohon pencerahannya. . . makasih… JAWABAN : > Doa Mustajab Al Afasiy  Wa’alaikum salam, nomor 1. kalo pake…

Sebarkan Kebaikan Sekarang

2311. MAKANAN : DAUN CHAT

PERTANYAAN:Zia Nailul Assalamu alaikum… Bgimnakah hukum memakan daun gat yg masih pro kontra , sdkn d yaman sudah terbiasa memakanx coz di samakan dg merokok atau minah , apakah mmng sejenis narkoba shgg haram ???JAWABAN: Abdur Rahman Assyafi’i wa’alayku m salam,Semua yang bisa menghilangkan akal sehat (memabukan) meski cara mengkonsumsinya bukan dg diminum adalah haram.Daun Khat…

Sebarkan Kebaikan Sekarang